Jumat, 26 November 2010

Kiat Mengatasi Konflik

1. Jadilah diri sendiri
Sesungguhnya peniruan terhadap orang lain dengan melupakan diri pribadi adalah
satu langkah pasti menuju kegagalan dalam hal apa pun ditengah kehidupan ini.
2. Tanamkan damai dihati
3. Teruslah berdoa
Kegiatan tanpa doa pasti garing hasilnya.
Sebaliknya,doa tanpa usaha pun tidak baik karena Tuhan menghendaki kamu
menjadi remaja yang proaktif,kreatif,dan dinamis,yang tidak hanya menunggu
mukjizat agar perubahan besar terjadi dalam hidupmu.
Iman tanpa perbuatan adalah mati.
Bekerja tanpa berdoa menumbuhkan keombongan !
4. Bangkit jika gagal
5. Jangan Overprotektif
6. Menghapus perkataan "SAYA TIDAK BISA"
"TIDAK BISA" adalah kata negatif.
Tekankan bahwa kegagalan sebuah peristiwa,bukan seseorang
7. Timbulkan sifat simpati
Kegagalan adalah nilai sebuah penghargaan.
Ingatlah!pikiranmu menentukan kualitas hidupmu !!

by Lylie_Gorgeous